-->

LINTAS ONE

MEDIA ONLINE - WWW.LINTASONE.COM - FAKTA BERTANGGUNG JAWAB DAN PROFESIONAL - IKUTI TERUS BERITA TERBARUNYA

Patroli Jogo Sidoarjo Berikan Rasa Aman Masyarakat

Sidoarjo, lintasone.com - Polresta Sidoarjo dan Polsek Jajaran gencar melaksanakan patroli saat bulan Ramadhan. Patroli tersebut untuk meminimalisir dan mengantisipasi tindak kriminalitas. Serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. 

"Patroli ini bertujuan agar masyarakat merasa aman dan nyaman menjalankan aktifitasnya di bulan Ramadhan,” terang Kasat Sabhara Polresta Sidoarjo Kompol Sumaryadi, Senin (26/4/2021). 
 
Patroli menyasar ke tempat-tempat keramaian dan tempat yang rawan terjadinya kriminalitas. Tempat-tempat seperti pertokoan, perbankan, pasar, dan SPBU menjadi salah satu tujuan patroli. 
 
Patroli diselenggarakan setiap hari, siang dan malam. Selama berpatroli, petugas memberikan pesan dan himbauan kamtibmas serta himbauan untuk mematuhi protokol kesehatan untuk memutus penularan virus Covid-19.

0 Response to "Patroli Jogo Sidoarjo Berikan Rasa Aman Masyarakat"

Posting Komentar

Kadispendikbud kab. Pasuruan mengucapkan selamat Tahun Baru 2025

DPRD Kab Pasuruan Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025

Ketua MKKS SMKN Kab Pasuruan Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel