-->

LINTAS ONE

MEDIA ONLINE - WWW.LINTASONE.COM - FAKTA BERTANGGUNG JAWAB DAN PROFESIONAL - IKUTI TERUS BERITA TERBARUNYA

Forum Jurnalis Independen Resmikan Kantor di Lumajang

Lumajang ,  www.lintasone.com  – Banyak sekali perkumpulan Wartawan di Lumajang salah satunya Forum Jurnalis Independen ( FORJI ), pada hari Kamis 08-09-2022 ada acara peresmian kantor sekretariat FORJI di jln. Brigjen Katamso Gang Kesehatan 1 no 3 Kelurahan Tompokersan Kecamatan Lumajang Kabupaten Lumajang.

Selain acara peresmian kantor sekretariat FORJI dan pemotongan Tumpeng juga ada santunan 30 anak yatim piatu, Acara dimulai dengan tampilan musik Hadro di lanjutkan Tari Topeng dari SMPN 1 Tempeh, kemudian sambutan sambutan yang di awali oleh ketua panitia saudara Basir, ketua FORJI Bawon Sutrisno S.Sos, dan Kapolres Lumajang AKBP Dewa Putu D,S.I.K.,MH juga Dandim Lumajang.

Dalam kesempatan itu, Bawon Sutrisno, S.Sos, selaku Ketua FORJI menyampaikan statmennya terkait  peresmian kantor sekretariat yang baru sekaligus tentang program FORJI kedepan. 

“FORJI adalah wadah organisasi wartawan independen yang ada di Kabupaten Lumajang, organisasi ini merupakan gabungan dari berbagai elemen besar yang bersatu padu untuk berkarya membangun negeri yang kita cintai. Besar harapan kami kedepannya, FORJI  bisa maju, bisa menghasilkan karya berita yang berkualitas dan terus exsis,” tutur Bawon. 

Selanjutnya acara tausiyah oleh Ust Umar Hasan Kasi Pontren Depag Lumajang kemudian di tutup dengan pemotongan tumpeng Oleh Kapolres Lumajang.

Alkhamdulillah semua acara berjalan dengan lancar dan sukses, meskipun acaranya sederhana yang penting kebersamaan dan sangat meria sekali.

Sambil ramah tama dan makan makan semua tamu undangan di hibur oleh musik elektoon dan artis artisnya dari media sendiri.

Reporter : Atman.

0 Response to "Forum Jurnalis Independen Resmikan Kantor di Lumajang"

Posting Komentar

Kadispendikbud kab. Pasuruan mengucapkan selamat hari Santri Nasional 2024

DPRD Kab Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional 2024

Ketua MKKS SMKN Kab Pasuruan Mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional 2024

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel